Vaksin tahap 2 dosis 1 di SMP Negeri 2 Talisayan

 


Salahsatu cara untuk menjaga imun tubuh selama pandemic covid -19 adalah dengan vaksinasi , di samping itu perlu juga ditambah dengan usaha yang lain seperti do’a dan menanamkan mindset/ pikiran tetap sehat

Vaksinasi  Covid-19  DINKES  hari Kamis Tanggal  09 Desember 2021 di SMPN 2 Talisayan-Berau-Kalimantan Timur

Tim sekolah telah menyiapkan ruangan lengkap dengan meja kursi dan ruang khusus menyuntik secara tertutup bagi siswa yang berkeinginan disuntik di tempat tertutup

Menyiapkan Peserta Didik yang telah mendaftar sebagai peserta vaksin dengan didampingi orangtua, dan membawa kelengkapan berkas

Petugas Vaksinasi Covid - 19 DINKES  hari Kamis Tanggal  09 Desember 2021




Meja O : Pre Registrasi :

1. Sari Lamma

2. Syukur

Meja 1: Skrining dan vaksinasi :

1. dr. Gaby

2. Siti nurfaidah

3. Sugiman

4. Wiwi S

Meja 2: Pencatatan dan Observasi :

Input Pcare

1. Delly.H

2. Asrie Dinaryati

3. Murgiati

Observasi dan edukasi :

1. Joko Parwanto






Semoga kerjasama ini senantiasa di lancarkan



Beberapa Peserta Didik telah menginformasikan  ke pihak panitia di sekolah melalui wali kelas, bahwa mereka sudah vaksin di beberapa tempat layanan vaksin , dengan cara mencari informasi  sendiri dengan didampingi  orangtua masing-masing

 

Nuratikoh

https://biasbelajarmenulis.blogspot.com/





5 komentar:

Kata Sambutan Ketua Panitia Diklat PGRI Kecamatan Talisayan

  Assalamu'alaikum wr wb Yth. Bapak Ketua PGRI Kabupaten Berau, beserta rombongan Bapak Ketua PGRI Kecamatan Talisayan Bapak C...