Kreatifitas dengan ban bekas di SMP Negeri 2 Talisayan Kab. Berau Prov. Kalimantan Timur

 




Kendaaraan di era sekarang hampir semua menggunakan roda yang memakai bahan salahsatunya adalah ban, baik itu sepeda, sepeda motor, dan mobil

Secara berkala diganti saat rusak atau mengikuti trend model

Ban yang telah rusak atau tidak dipakai bisa di manfaatkan untuk berbagai hal sesuai dengan keadaan dan kebutuhan

Pemanfaatan ban tersebut bisa juga  di sekolah , dalam hal ini SMP Negeri 2 Talisayan membuatnya menjadi pot untuk menanam kembang


 










dan identitas kelas untuk memudahkan yang hadir dan masuk area sekolah agar dengan mudah mengetahui ruang kelas tempat belajar , terutama siswa baru 










Juga bisa di pakai untuk aksesories meja dan taman sekolah lainnya



Kegiatan dan pemanfaatan ban bekas ini diharapkan menginspirasi warga sekolah agar termotivasi untuk mendaur ulang

Daur ulang adalah merupakan kegiatan dalam proses menjadikan suatu barang bekas menjadi  barang baru dengan tujuan mencegah adanya sampah

Dari barang bekas bisa menjadi barang baru yang berguna, mengurang penggunaan  bahan baku yang baru


Nuratikoh

https://biasbelajarmenulis.blogspot.com/


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Kata Sambutan Ketua Panitia Diklat PGRI Kecamatan Talisayan

  Assalamu'alaikum wr wb Yth. Bapak Ketua PGRI Kabupaten Berau, beserta rombongan Bapak Ketua PGRI Kecamatan Talisayan Bapak C...